WISATA PANTAI JOLOSUTRO

by Unknown , at 19:34 , have 0 comments

Wisata Pantai Jolosutro

Pantai Jolosutro berada di desa Ringenrejo, Kecamatan Wates, Kabupaten Blitar berjarak sekitar 45 km dari kota Blitar ke arah Selatan. Pantai Jolosutro merupakan pantai bagian dari kawasan Laut pantai Selatan yang dominan memiliki ombak laut selatan yang besar dan sangat indah, oleh sebab itu sangat dilarang bagi wisatawan untuk mandi di pantai ini.
Panorama laut selatan sangat indah dan menarik para wisatawan baik itu wisatawan domestik maupun wisatawan mancanegara. Laut ini mempunyai ombak yang fantastik, matahari yang terbenam, dan matahari tenggelam yang indah. Banyak petualang laut yang mengagumi laut ini.
Pantai Jolosutro terletak di sebuah teluk kecil yang diapit perbukitan dengan garis pantainya yang panjang berpasir hitam. Sementara itu, bagian tengah pantai menyimpan butiran pasir hitam yang serupa. Pantai Jolosutro sangat cocok untuk rekreasi keluarga, karena terdapat pemandangan alam yang sangat indah dan pasir yang sangat halus di sepanjang pantai. Air yang kebiruan dan angin laut yang menyapa para wisatawan juga menjadi bagian yang unik dari pantai ini.

WISATA PANTAI JOLOSUTRO
WISATA PANTAI JOLOSUTRO - written by Unknown , published at 19:34, categorized as pantai jawa . And have 0 comments
No comment Add a comment
Cancel Reply
GetID

Translate

histats

My Blog List

Daftar Blog

info

Copyright ©2013 WISATA PANTAI INDONESIA by
Theme designed by Damzaky - Published by Proyek-Template
Powered by Blogger